Karyawan merupakan aset perusahaan yang sangat berharga. Kenyamanan karyawan dalam bekerja menjadi salah satu prioritas perusahaan. Salah satunya dengan mengetahui adanya perlindungan dari berbagai risiko kehidupan.
Optima Group Life hadir untuk membantu mewujudkan rasa nyaman bagi Anda dan para pegawai Anda. Optima Group Life menyediakan perlindungan keuangan terhadap risiko yang mungkin terjadi, baik karena kecelakaan ataupun sakit. Dengan Optima Group Life, para pegawai Anda dapat menjalani aktivitas sehari-hari dengan lancar untuk mencapai target perusahaan yang semakin optimal.
Para pegawai perusahaan Anda akan memperoleh perlindungan jiwa baik karena kecelakaan maupun sakit.
Peserta akan memperoleh ketenangan dalam melakukan segala aktivitas karena adanya proteksi terhadap risiko jiwa baik karena kecelakaan maupun sakit.
Dapat meningkatkan produktivitas kerja para karyawan perusahaan karena adanya ketenangan dalam bekerja.
Keluarga atau saudara sebagai ahli waris memperoleh santunan bila terjadi risiko jiwa dari peserta.
Manfaat asuransi untuk produk Optima Group Life dapat dimodifikasi jenisnya sebagai berikut: Optima Group Life = meninggal karena sebab apapun Optima Group Life Plus = A + B + C + D + E
Minimal kepesertaan adalah 10 orang
Participants are employees of the Policy Holder.
Usia masuk minimal 0 tahun sampai dengan 60 tahun.
Anda tertarik atau ingin mendapatkan informasi yang lebih lengkap mengenai produk ini, isi formulir berikut ini dan Customer Care kami akan menghubungi Anda.