

Sebagai seorang fresh graduate tentu akan ada banyak hal yang tidak diketahui mengenai dunia kerja. Maka dari itu, ada beberapa hal penting yang harus diperhatikan sebelum fresh graduate memasuki dunia kerja. Dengan memperhatikan beberapa hal ini dengan baik, aktivitas mereka di dunia kerja bisa berjalan secara lebih lancar dan mudah.
Dunia kerja memang berbeda dengan dunia perkuliahan yang bisa dibilang jauh lebih santai. Tanggung jawab dari seorang karyawan jauh lebih besar dibanding tanggung jawab mahasiswa dan mahasiswi. Sebab, tugas dari seorang karyawan sangat berkaitan dengan perkembangan bisnis perusahaannya. Jadi, pastikan untuk mengetahui tentang informasi ini dengan baik!
7 Hal yang Harus Diperhatikan oleh Fresh Graduate di Dunia Kerja
Ada sebagian orang yang memilih untuk membangun usaha sendiri setelah lulus kuliah. Namun, ada lebih banyak orang yang memutuskan untuk melanjutkannya ke dunia kerja setelah lulus kuliah. Kendati demikian, karena seorang fresh graduate biasanyabelum memiliki pengalaman di dunia kerja, hal ini membuatnya sering merasa bingung.
Tidak hanya berkaitan dengan sikap di tempat kerja, tapi hal-hal penting lainnya juga harus diperhatikan oleh fresh graduate yang hendak memasuki dunia kerja. Berikut adalah 7 hal penting yang harus diperhatikan fresh graduate sebelum memasuki dunia kerja:
Kesimpulan
Untuk lebih menarik perhatian rekruter saat melamar suatu pekerjaan, seorang fresh graduate harus mempersiapkan mental dan fisik yang kuat terlebih dahulu. Selain itu, mereka juga perlu mempersiapkan:
Dengan melihat penjelasan yang ada di atas dapat dipastikan bahwa fresh graduate yang hendak melamar pekerjaan tidak hanya membutuhkan CV yang bagus saja, tapi juga pengetahuan tentang dunia kerja yang jelas.
Live Chat