Hampir semua orang terutama wanita, pasti menggunakan hair dryer untuk mengeringkan rambut dengan cepat dan memberikan kesan bervolume pada rambut. Namun, suhu panas yang dihasilkan hair dryer yang terlalu sering kamu gunakan, ternyata dapat membuat rambut menjadi cepat rusak, kering, dan kurang berkilau. Beberapa orang mungkin tidak sadar saat melakukan kesalah dalam penggunaan hair dryer. Berikut beberapa kesalahan dalam mengeringkan rambut menggunakan hair dryer yang sering tidak disadari.
Sumber: liputan6.com